Strategi Retensi Karyawan
Deskripsi Mempertahankan karyawan yang memiliki kompetensi yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan bukanlah sebuah pekerjaan yang mudah dan membutuhkan strategi tersendiri. Besarnya nominal gaji bukanlah faktor tunggal yang membuat seorang karyawan bertahan di sebuah perusahaan. Isu turnover karyawan yang tinggi dalam suatu perusahaan menjadi momok yang sangat tidak diinginkan oleh sebuah perusahaan, karena akan sangat mempengaruhi …